Daftar Anime Rekomendasi Terbaik 2020, Wibu Dan Otaku wajib nonton!

Tak terasa 2019 akan berakhir dalam beberapa hari lagi, dan segudang serial anime yang pastinya keren-keren telah tayang, tak hanya serial anime lawas yang sudah lama menemani masa-masa kecil kita, tapi juga banyak nama-nama Anime baru yang akan hadir di Tahum baru mendatang, Nah untuk menyambut tahun 2020 yang menyenangkan ini, kami akan Merekomendasikan beberapa anime keren yang akan menemani Tahun barumu. Penasaran apa aja? Skuy langsung saja lihat di bawah!

1. Attack On Titan



Anime yang paling di nanti tahun 2020 ini adalah Attack on titan, kini anime yang sukses besar tahun 2019 ini akan memasuki Season 4 yang sekaligus di konfirmasi akan menjadi season terakhir serial Attack on titan, di Rilis pertama kali Tahun 2013, Anime ini terbilang cukup Populer dan sudah memiliki banyak penggemar dari awal kemunculanya, bahkan di adaptasi menjadi Video Games dan juga Live Action, Tak heran jika anime yang satu ini menjadi Rekomendasi kamu bagi penggemar Anime

2. One Punch Man 


Nah, bagi para Wibu atau Otaku pasti tidak asing lagi dengan Anime Keren satu ini, Anime ini sendiri bercerita tentang seorang Pemuda yang bercita-cita menjadi Pahlawan karna Hobi. Yaitu Saitama tokoh utamanya, ia berusaha keras berlatih untuk menjadi Pahlawan karna Hobi, dengan Tekad yang kuat dan Mimpi yang begitu tinggi.

Akhirnya setelah beberapa Tahun berlatih Saitama pun berubah menjadi Manusia Super atau Pahlawan terkuat di Dunia, dengan tingkah laku yang kocak dan juga Konyol banyak yang tidak menyangkan bahwa Saitama merupakan pahlawan Super. penasaran seperti apa Anime ini? Skuylah langsung aja Nonton.

3. Boruto Uzumaki


Anime ini sendiri merupakan serial anime Kelanjutan dari Naruto Uzumaki yang merupakan ayahnya, Boruto sendiri merupakan anak pertama dari Hinata dan Naruto dan anak Keduanya adalah Himawari. awal kemunculan cerita Boruto sendiri berawal dari berakhirnya perang besar Ninja ke 4.

Naruto sendiri sebagai pahlawan Desa Konoha menjadi Kunci utama berakhirnya perang tersebut, setelah naruto di lantik menjadi Hokage ketujuh, Kelima desa besarpun kini bersatu karna Naruto Uzumaki yang dahulu ketika kecil selalu bercita-cita menjadi Hokage. Dan sekarang serial Anime Naruto kini sudah tamat dengan serial Movie terakhir sebagai Penutupnya yaitu "Naruto The Last Movie" nah bagi kalian yang penasaran gimana perjalanan Boruto silahkan Nonton.

4. One Piece


Anime ini sendiri merupakan anime dengan Jumlah Episode terbanyak, yaitu hampir 1000 Episode, karna penggemarnya yang banyak, Anime ini sendiri sering masuk menjadi anime Rekomendasi terbaik, Tokoh utamanya sendiri adalah Lutfi yang mempunyai kekuatan Unik, Yaitu badanya bisa melentur seperti karet dan juga ia mempunya Pukulan super bertubi-tubi yang membuat lawanya tidak bisa berkutik. Lufi sendiri diceritakan sebagai seorang Remaja yang Konyol dan unik.

5. Goku


Selanjutnya ada Go-ku yaitu Dragon ball, anime jepang yang satu ini menceritakan tentang Goku yang bertujuan untuk mengelilingi dunia untuk mencari Bola Dragon Ball, setelah ia mendapatkan semua Bola Dragon Ball tersebut. Goku bisa meminta permintaan apapun terhadap sih penunggu bola yaitu seekor naga raksasa, tapi permintaanya hanya di batasi tiga.

walau begitu perjalanan Goku tidaklah mudah, di perjalananya dalam mencari Dragon Ball, ia selalu berhadapan dulu dengan musuh yang kuat untuk mendapatkan Dragon Ball tersebut. penasaran seperti apa ceritanya? nonton aja langsung

6. Uzumaki Naruto


Nah kalian pasti tidak asing lagi kan dengan anime yang satu ini? Yaps ini merupakan anime sejuta umat menurut saya, karna penggemar anime yang satu ini sangatlah banyak dan bahkan sudah mendunia bahkan admin sendiri juga salah satu penggemarnya Hehee, anime ini sendiri menceritakan tentang anak kecil bernama Uzumaki naruto yang hidup dalam kesendirian dan selalu di kucilkan oleh warga desa konoha karna ia mempunyai sebuah kekuatan mengerikan di dalam tubuhnya, yaitu Iblis Kyubi ekor 9, Naruto dari kecil selalu bercita-cita menjadi Hokage biar keberadaanya di akui oleh warga desa Konoha. setelah serial anime Narutao tamat pada Episode 220, kini episode Naruto bersambung ke Naruto Shippuden, dan setelah serial itu berakhir pada 500 Episode, naruto kini telah menjadi Hokage, dan Serial Naruto Tamat pada "Naruto The Last Movie" yang menceritakan kisah cinta naruto dan Hinata dan juga musuh baru yang merupakan Dewa Toneri.

Kini Episode Naruto sudah Tamat termasuk Movienya, kisah Heroik Naruto kini berlanjut ke Serial Boruto: Naruto Next Generation yang merupakan anak Naruto dan Hinata. 

7. Black Clover


Black Clover (bahasa Jepangブラッククローバー Hepburn: Burakku Kurōbā) adalah sebuah seri manga shōnen Jepang bergenre fantasi yang ditulis dan diilustrasikan oleh Yūki Tabata. Manga ini mulai dimuat dalam majalah Weekly Shōnen Jump terbitan Shueisha sejak tanggal 16 Februari 2015, dan telah dibundel menjadi 20 volume tankōbon. Ceritanya mengisahkan tentang seorang anak laki-laki bernama Asta yang lahir tanpa kekuatan sihir, suatu fenomena yang tidak normal di dunia tempatnya tinggal. Bersama dengan teman-temannya dari Black Bulls, dia bercita-cita untuk menjadi Kaisar Sihir.
Manga ini telah diadaptasi menjadi sebuah animasi video orisinal yang diproduksi oleh Xebec yang dirilis pada tanggal 27 November 2016, sedangkan adaptasi seri anime yang diproduksi oleh Pierrot tayang perdana di Jepang sejak tahun 2017.[2] Manga ini telah dilisensi oleh Viz Media untuk diterbitkan dalam bahasa Inggris di Amerika Utara, sedangkan seri anime-nya dilisensi oleh Crunchyroll dan Funimation.

8. Death Note


Death Note (bahasa Jepangデスノート Hepburn: Desu Nōto) adalah sebuah seri manga shōnen Jepang yang ditulis oleh Tsugumi Ohba dan diilustrasikan oleh Takeshi Obata. Ceritanya mengisahkan tentang Light Yagami, seorang remaja jenius[2] yang menemukan buku catatan asing misterius yang disebut "Death Note"—yang dimiliki oleh Shinigami bernama Ryuk, dan memberikan penggunanya kemampuan supernatural untuk membunuh siapa pun yang namanya tertulis pada buku tersebut. Seri ini berpusat pada usaha Light menggunakan Death Note demi mengubah dunia menjadi komunitas utopia tanpa kejahatan dengan menyamar sebagai sosok dewa penegak keadilan bernama "Kira" ("キラ", alih aksara Jepang dari kata bahasa Inggris killer) serta upaya dari sebuah pasukan khusus elit penegakan hukum, yang terdiri dari para anggota kepolisian Jepang pimpinan L—seorang detektif internasional aneh yang masa lalunya diliputi dengan misteri, demi menangkap dan mengakhiri teror dari Kira.

Nah itulah anime Rekomendasi terbaik 2019 - 2020 menurut admin yang wajib kamu tonton, Anime mana yang paling kamu suka? Jangan sampai kelewatan ya!

Belum ada Komentar untuk "Daftar Anime Rekomendasi Terbaik 2020, Wibu Dan Otaku wajib nonton!"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel